PENDAMPINGAN PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN PADA BUMDES PUSPA REKSA DI DESA PASIR TANJUNG

Authors

  • Tami Mulyadi MS Universitas La Tansa Mashiro
  • Siti Mudawanah Universitas La Tansa Mashiro
  • Pindonta Nalsal Universitas La Tansa Mashiro
  • Nurlaelah Universitas La Tansa Mashiro
  • Mike Mega Rahayu Universitas La Tansa Mashiro

Abstract

BUMDes merupakan instrumen pendayagunaan ekonomi lokal dengan berbagai ragam jenis potensi. Pendayagunaan potensi ini terutama bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi warga desa melalui pengembangan usaha ekonomi mereka. Dengan seiring berjalannya waktu BUMDes juga sudah berkembang dalam hal perhitungan akuntansi salah satunya adalah akuntansi biaya. Dimana pada akuntansi biaya terdapat perhitungan tentang harga pokok penjualan dimana harga pokok penjualan itu menjelaskan mengenai keseluruhan biaya yang dikeluarkan secara langsung untuk memperoleh barang atau jasa yang dijual. Perhitungan dan penyusunan harga pokok merupakan suatu hal yang penting. Agar pemilik usaha tidak mengalami kerugian, maka proses menentukan harga jual suatu barang tidak bisa dilakukan dengan sembarangan. Banyak pelaku usaha yang tidak mengetahui cara menentukan harga jual sebab tidak mengetahui berapa sebenarnya Harga Pokok Penjualan (HPP) dari produk yang dijualnya. Kuliah Kerja Usaha – Karya Alternatif Mahasiswa (Pengabdian kepada Masyarakat) sangat membantu mahasiswa mengaplikasikan ilmu yang didapat selama kuliah. Sebuah Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) yang dipilih kelompok pengabdian adalah BUMDes Puspa Reksa Desa Pasir Tanjung. untuk melaksanakan kegiatan pendampingan, pada prosesnya penulis menjelaskan bahwa pentingnya untuk menghitung Harga Pokok Penjualan pada BUMDes, selain itu untuk mengetahui Laba yang diperoleh. Dengan adanya program pendampingan ini diharapkan BUMDes Puspa Reksa Desa Pasir Tanjung mampu melalukan Perhitungan Harga Pokok Penjualan untuk mengetahui laba atau rugi yang diperoleh.

References

Dewi, S & Septian Bayu Kristanto. 2014. Akuntansi Biaya. Bogor : In Media

Emy Iryanie., Monika Handayani AKUNTANSI BIAYA. Banjarmasin : Poliban Press, November 2019 .

AKUNTANSI BIAYA DAN MANAJEMEN. Jakarta Pusat : Ikatan Akuntansi Indonesia, edisi I 2019

Charles T. Horngren & George Foster. AKUNTANSI BIAYA Suatu Pendekatan Manajerial. Edisi 6 Jilid 1. Jakarta : Erlangga, 1994

Siregar, D (2014). Akuntansi Biaya Edisi 2. Yogyakarta : Salemba Empat.

Lilik P. Akuntansi Biaya. 2016. Yogyakarta : Indomedia Pustaka

Mulyadi (2018) Akuntansi Biaya. Yogyakarta : UNIT PENERBIT DAN PERCETAKAN Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN

Bastian Bustami & Nurlaela. Akuntansi Biaya Edisi 2. Jakarta : Mitra Wacana Media, 2010

Tim Manajemen KKU-KAM. 2022. Panduan Pelaksanaan dan Pedoman Penyusunan Laporan KKU-KAM (pengabdian). Rangkasbitung : STIE La Tansa Mashiro.

ROSANDI, A., & PURBA, J. H. V. ANALISIS PENGARUH HARGA POKOK PENJUALAN DAN BIAYA OPERASIONAL TERHADAP TINGKAT PENGEMBALIAN MODAL.

Widyastuti, I. (2018). Akuntansi Perhitungan Harga Pokok Penjualan Dengan Metode Pesanan Untuk Menentukan Harga Jual. Moneter-Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 5(1), 74-85.

Downloads

Published

2023-06-15

How to Cite

Tami Mulyadi MS, Siti Mudawanah, Pindonta Nalsal, Nurlaelah, & Mike Mega Rahayu. (2023). PENDAMPINGAN PERHITUNGAN HARGA POKOK PENJUALAN PADA BUMDES PUSPA REKSA DI DESA PASIR TANJUNG. PEMTEKDIKMAS (PENGABDIAN EKONOMI MULTIDISIPLIN TEKNOLOGI PENDIDIKAN UNTUK MASYARAKAT), 4(1). Retrieved from https://ejurnal.latansamashiro.ac.id/index.php/PEMTEKDIKMAS/article/view/1295

Issue

Section

Articles